PARTNER

Jumat, 30 Juli 2010

Cara Membuat Password Yang Aman

Setidaknya 7 "jangan" dan 4 "gunakan" ini bisa menyulitkan hacker untuk menebak password anda.....

7 "jangan":
*Jangan menggunakan nama login anda dengan segala variasinya.
*Jangan menggunakan nama pertama atau akhir anda dengan segala variasinya.
*Jangan menggunakan nama pasangan atau anak anda.
*Jangan menggunakan informasi lain yang mudah didapat tentang anda, seperti nomor telpon, tanggal lahir.
*Jangan menggunakan password yang terdiri dari seluruhnya angka ataupun huruf yang sama.
*Jangan menggunakan kata-kata yang ada di dalam kamus, atau daftar kata lainnya.
*Jangan menggunakan password yang berukuran kurang dari enam karakter.



4 "gunakan":
*Gunakan password yang merupakan campuran antara huruf kapital dan huruf kecil.
*Gunakan password dengan karakter-karakter non-alfabet.

Source : 
*Gunakan password yang mudah diingat, sehingga tidak perlu ditulis.
*Gunakan password yang mudah diketikkan, tanpa perlu melihat pada keyboard.

Source : http://feriardiansyah.blogspot.com
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Blog Archive

Blogger templates