Emulator ini digunakan agar kita dapat memainkan game dari Nintendo DS ke PC/Komputer kita. Nintendo DS yang mempunyai arti Nintendo Dual Screen ini diliris pada tahun 2004 dan kemudian diupgrade menjadi DS Lite pada tahun 2006.
Yang punya spesifikasi komputer yang bisa dibilang tidak pas-pasan, silakan download emulator ini. Lumayan game ini dapat menjadi koleksi mini game buat Anda.
Emulator yang kita gunakan untuk meminkan ROM Nintendo DS kali ini adalah DeSmuME, sebuah emulator Nintendo DS yang keren dan mudah untuk dioperasikan.
Di atas adalah contoh Game Nintendo DS yang dimainkan menggunakan emulator ini, Age of Empires - The Age of Kings. Nah, bagi yang ingin mencoba, klik link di bawah ini untuk mendownload emulatornya. Download disini.
Ohya, jangan lupa satu hal yang sangat penting. Jika ingin memainkan Game menggunakan emulator, pastikan Anda mempunyai ROM dari game tersebut, ROM di sini bisa diibaratkan kaset dalam suatu Video Game.
Source : http://www.ardi33.web.id/2009/10/emulator-nintendo-ds.html
0 komentar:
Posting Komentar